permata hati
permata hati
kilau wajahmu indah tuk nikmati
semarak hidupmu isi ruang hatiku
dalam diammu, dalam lincah gerakmu
permata hati
senyummu, tangismu selalu di pikiranku
lambungkan ragaku tuk selalu bersamamu
dalam sepi hatiku, dalam sakit rinduku
permata hati
sehatmu, kuatmu adalah doaku
tetaplah bercahaya lalui hari-harimu
dalam tawa ceria, dalam tiap dekap mesra
rongga di dadaku selalu penuh rindu untukmu
sehatlah, kuatlah, tumbuhlah, berbaktilah...
Tuhan memberkatimu, menyayangimu..
Mom&Dad mengasihimu selalu nak :))
***
teruntuk : marvel enrico bun
kilau wajahmu indah tuk nikmati
semarak hidupmu isi ruang hatiku
dalam diammu, dalam lincah gerakmu
permata hati
senyummu, tangismu selalu di pikiranku
lambungkan ragaku tuk selalu bersamamu
dalam sepi hatiku, dalam sakit rinduku
permata hati
sehatmu, kuatmu adalah doaku
tetaplah bercahaya lalui hari-harimu
dalam tawa ceria, dalam tiap dekap mesra
rongga di dadaku selalu penuh rindu untukmu
sehatlah, kuatlah, tumbuhlah, berbaktilah...
Tuhan memberkatimu, menyayangimu..
Mom&Dad mengasihimu selalu nak :))
***
teruntuk : marvel enrico bun